Video | Kenapa Daging Babi Diharamkan dalam Islam

Video Kenapa Daging Babi Diharamkan dalam Islam - Melihat fakta secara ilmiah apa yang terkandung dalam babi, tentunya sudah jelas keharamannya bagi kita terutama yang muslim untuk tidak mengkonsumsinya. Baik itu daging, tulang, darah dan yang lainnya yang berasal dari babi. Bagi anda yang belum tahu alasan keharaman daging babi, silakan ke artikel saya di Alasan daging babi haram.
Kenapa Daging Babi Diharamkan dalam Islam
Artikel ini sebenarnya adalah lanjutan dari artikel sebelumnya, yaitu Alasan daging babi haram. jadi, disini kita akan melihat secara nyata dalam bentuk video bagaimana keadaan daging babi yang katanya mengandung cacing pita. Dalam video ini akan diperagakan tentang daging babi yang disirami dengan soda, dan beberapa saat kemudian daging babi tersebut akan mengelularkan belatung-belatung yang sangat menjijikknya. Langsugn saja disaksikan.

Video daging babi keluar belatung


Di masa sekarang ini banyak unsur-unsur dari babi yang dipergunakan untuk produk yang dikonsumsi secara umum. Dan kadangkala kita tidak tahu bahwa produk tersebut mengandung daging babi. Mungkin banyak umat Islam tidak tahu bahwa label-label yang bertuliskan "This product contain substance from porcine". Sebenarnya tulisan ini bermaksud "Produk ini mengandungi bahan dari babi". Selain itu, ada juga label yang kerap digunakan adalah "The source of gelatin capsule is porcine" yang maksudnya adalah "Kapsul dari gelatin babi".

Istilah Produk yang mengandung Babi

Jadi, untuk lebih jelas mari kita lihat apa saja kode dan tulisan untuk produk-produk yang mengandung unsur babi. Jadi anda bisa menghindari makanan-makanan ini.(http://www.muroielbarezy.com/)
Pork : Istilah yang digunakan untuk daging babi di dalam masakan.
Swine: Istilah yang digunakan untuk keseluruhan kumpulan spesis babi.
Hog : Istilah untuk babi dewasa, berat melebihi 50 kg.
Boar : Babi liar.
Lard : Lemak babi yang digunakan bagi membuat minyak masak dan sabun.
Bacon : Daging hewan yang disalai, termasuk babi.
Ham : Daging pada bahagian paha babi.
Sow : Istilah untuk babi betina dewasa (jarang digunakan).
Sow Milk : Susu babi.
Pig : Istilah umum untuk seekor babi atau sebenarnya bermaksud babi muda, berat kurang daripada 50 kg.
Porcine :Istilah yang digunakan untuk sesuatu yang berkaitan atau berasal daripada babi. Porcine sering digunakan di dalam bidang pengobatan untuk menyatakan sumber yang berasal dari babi.

Ini lah beberapa istilah untuk produk-produk yang mengandung unsur daging babi. Becareful with your eating and food. hati-hati dengan makanan anda.

loading...

0 blogger-facebook: